Friday 20 November 2015

Tips Menghilangkan Bopeng Bekas Jerawat

Jerawat menjadi salah satu momok paling menakutkan bagi para wanita, memang jerawat juga akan timbul pada wajah pria, namun wanitalah yang paling tidak ingin bintik merah kecil ini berada di kulit wajah. Jika masalah jerawat usai maka akan datang noda hitam bekas jerawat. Sebagai alternatifnya, anda bisa menggunakan cara menghilangkan bopeng bekas jerawat dengan dermaroller.
Mungkin anda sudah menempuh berbagai cara untuk bisa menghindari timbulnya jerawat, namun ini adalah sebuah kejadian normal yang akan dialami setiap orang. Apalagi untuk wanita yang akan mengalami datang bulan, siklus bulanan ini membuat hormon tidak bisa berproduksi dalam jumlah cukup bahkan malahan sering berlebihan.
Bagi sebagian orang memang masih asing dermaroller. Namun untuk wanita yang sering merawat diri di salon kecantikan pasti sudah tak asing lagi dengan benda ini. Dermaroller memang diklaim bisa menghilangkan noda hitam di wajah akibat jerawat maupun luka. Dermaroller memang berbentuk seperti roller dan di ujungnya terdapat jarum yang sangat kecil, ukuran jarum mulai drai 0,02 hingga 0,05 mm namun akan di sesuaikan dengan wajah orang yang akan perawatan.

Alasan Menggunakan Dermaroller sebagai Cara menghilangkan Bopeng Bekas Jerawat

Banyak orang menggunakan perawatan dengan dermaroller karena hasilnya dinilai sangat cepat. Alat tersebut bisa mengikis kulit mati yang menjadi penyebab munculnya kusam di wajah. Cara menghilangkan bopeng pada wajah dengan dermaroller memang memberikan banyak manfaat lainnya, seperti:
  • Membantu regenerasi sel kulit menjadi lebih cepat
  • Menghilangkan bekas jerawat dan mencegah kembalinya jerawat
  • Menghilangkan bintik merah pada wajah sisa dari pengaruh jerawat
  • Mengembalikan wajah mulus dan halus sebelum terjadinya banyak jerawat.Masih banyak lagi manfaat yang sangat baik untuk wajah. Selain itu, alat ini cocok untuk digunakan banyak jenis wajah.Untuk anda yang mempunyai wajah sensitif, tidak perlu khawatir karena tetap bisa menggunakan dermaroller namun tinggal disesuaikan saja ukuran jarum. Ingat semakin besar jarum maka akan membuat pori akan semakin melebar, sehingga disarankan setelah selesai perawatan membasuh dengan air dingin atau air es, agar pori kembali mengecil.

    Resiko Menggunakan Dermaroller Untuk Menghilangkan Bopeng Bekas Jerawat

    Jika berbicara manfaat tentu akan ada dampak negatifnya. Obat yang bisa menyembuhkan penyakit sekalipun bisa mendatangkan efek negatif bagi tubuh. Begitu pula alat dermaroller. Sebagai sebuah cara menghilangkan jerawat dengan instan maka anda harus membuka pori kulit. Ini akan mendatangkan masalah jika setelah perawatan anda terkena debu berlebih. Pori yang terbuka akan memberikan tempat pada debu untuk masuk. Tidak hanya debu, beberapa kandungan lain juga akan masuk sehingga bisa menimbulkan. Demikian Informasi buat kalian,semoga dapat bermanfaat ya dan selamat mencoba :D

No comments:

Post a Comment